Trend

Miliki Kendaraan Listrik Impianmu melalui KMG Online dari Bank DKI Sekarang!

lifestyle.fin.co.id - 23/01/2025, 08:18 WIB

Ilustrasi KMG Bank DKI

fin.co.id – Kendaraan listrik kini telah menjadi simbol gaya hidup modern yang ramah lingkungan. Dengan teknologi canggih dan hemat energi, kendaraan listrik semakin diminati sebagai solusi transportasi masa depan.

Tak hanya membantu mengurangi emisi karbon, kendaraan listrik juga menawarkan efisiensi biaya bahan bakar dan perawatan yang lebih rendah.

Bank DKI hadir untuk mewujudkan mimpi tersebut melalui program pembiayaan kendaraan listrik yang mudah dan menguntungkan.

Kemudahan dan Promo Menarik dari Bank DKI

Bank DKI memahami kebutuhan masyarakat untuk memiliki kendaraan listrik dengan proses pembiayaan yang mudah dan cepat melalui KMG Online Kendaraan Listrik.

Baca Juga

Melalui program pembiayaan ini, Bank DKI menawarkan berbagai keuntungan yang membuat pengalaman memiliki kendaraan listrik semakin menyenangkan, diantaranya:

  • Tanpa Down Payment: Kini, Anda dapat memiliki kendaraan listrik tanpa harus menyediakan uang muka.
  • Tanpa Jaminan BPKB: Proses pengajuan menjadi lebih sederhana tanpa perlu jaminan tambahan.

    Promo Menarik lainnya:

  • Untuk pembelian BYD M6 Lucky Dip, anda memiliki kesempatan mendapatkan hadiah langsung saat pembelian kendaraan BYD M6
  • Untuk pembelian Hyundai KANO Electric, anda dapat menikmati saldo e-Wallet hingga Rp5 juta* untuk pembelian kendaraan Hyundai KANO Electric.

Cara Mudah untuk Mengajukan Pembiayaan

Bank DKI menyediakan layanan yang dapat diakses dengan mudah melalui platform JakOne Mobile. Cukup kunjungi situs resmi di https://jakone.mobi/produk-lain/bdki-kendaraanlistrik untuk informasi lebih lanjut mengenai produk pembiayaan kendaraan listrik dan promo yang tersedia.

Sigit Nugroho
Penulis
-->