Hindari Minum Teh Usai Makan karena Tak Baik Bagi Tubuh, Simak Ulasannya?

Hindari Minum Teh Usai Makan karena Tak Baik Bagi Tubuh, Simak Ulasannya?

Benarkah Minum Teh Bisa Membuat Buang Air Kecil Lebih Banyak? Ini Faktanya--

FIN.CO.ID - Minum teh setelah makan menjadi kebiasaan bagi sebagian orang. Minum Teh hangat biasanya terasa nikmat dan membuat kita tak terlalu enek setelah makan.

Kendati demikian, tahukah Anda jika minum teh setelah makan tidak baik bagi kesehatan?

Asam tannin dan polifenol dalam teh bisa mengganggu penyerapan protein dan zat besi.

BACA JUGA:

Hal ini membuat kita tak bisa menyerap nutrisi dari makanan yang sudah kita makan.

Lebih baik minum air putih atau es jeruk pasca makan.

Jika ingin minum teh, beri jarak 1 - 2 jam setelah makan. Semoga artikel ini bermanfaat.

Noerma Puspita

Tentang Penulis

DAPATKAN UPDATE BERITA TEKNO LAINNYA DI

google news icon

Sumber:

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan Redaksi FIN
Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.