Trend . 24/02/2025, 13:05 WIB

Tips dan Trik Cara Membuat Kamar Tidur Pribadi di Rumah Jadi Hotel Bintang 5

Penulis : Tuahta Aldo  |  Editor : Tuahta Aldo

Saat malam lampu harus memiliki fungsi dan fleksibilitas yang baik, pengaturan cahaya dapat menjadi kunci utama untuk mendapatkan pencahayaan ala hotel mewah.

Barang Dekoratif yang Beraksen

Tips dan Trik Cara Membuat Kamar Tidur Pribadi di Rumah Jadi Hotel Bintang 5

Foto ilustrasi kamar hotel mewah bintang 5 (Dokumen Istimewa)

Untuk membuat kamar kamu semakin terkesan tidak polos dan kosong, hadirkan barang dekoratif yang beraksen seperti mix-match pola.

Tapi kamu harus tetap memikirkan warna dan tekstur dengan tepat, sehingga dapat memberikan kesan yang tidak berlebihan namun mewah.

Terdapat Beberapa dekorasi barang-barang seni, seperti lampu dekoratif, atau tanaman hias untuk menambahkan kesan yang aesthetic dari sebuah ruangan. (*)

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

Email:fajarindonesianetwork@gmail.com