Kuliner . 26/02/2024, 23:50 WIB
Penulis : Admin | Editor : Admin
FIN.CO.ID - Kalimantan menjadi salah satu tujuan favorit wisatawan dengan beragam destinasi alam. Termasuk Pulau Derawan, Danau Sentarum, Bukit Kelam, dan Bukit Rimpi, serta Sungai Mahakam.
Selain menikmati keindahan alam, wisatawan juga dapat menikmati berbagai hidangan khas Kalimantan yang lezat.
Sekilas tentang Kalimantan
Kalimantan berasal dari bahasa Sansekerta, yaitu Kalamanthana. "Kala" berarti 'musim' dan "Manthana" berarti ‘membakar’. Dari gabungan kata tersebut, Kalamanthana dapat diartikan sebagai pulau yang udaranya sangat panas atau membakar.
Makanan Khas Kalimantan
Disusun dari beragam referensi, berikut adalah beberapa makanan khas Kalimantan:
1. Chai Kue
Chai kue atau choi pan, makanan khas dari Pontianak, Kalimantan Barat, terpengaruh oleh budaya Tiongkok. Dengan rasa gurih dan isian lobak serta ebi, makanan ini memiliki cita rasa unik. Biasanya disajikan dengan sambal pedas asam.
Bahan-bahannya meliputi :
BACA JUGA
Proses pembuatannya:
2. Ayam Cincane
Samarinda, Kalimantan Timur, terkenal dengan sajian ayamnya yang khas, seperti ayam cincane. Makanan khas Kalimantan ini disiapkan dengan bumbu dan dipanggang.
Meskipun mirip dengan olahan ayam lainnya, ayam cincane memiliki keunikan dalam penggunaan bumbu merah, lengkuas, jahe, dan kemiri yang memberikan rasa khas yang langsung terasa di lidah.
Untuk membuat ayam cincane, persiapkan bahan-bahan berikut:
Bumbu halus terdiri dari:
PT.Portal Indonesia Media