4 Tips Mencegah Penyakit Yang Sering Menular saat Mendaki

lifestyle.fin.co.id - 01/04/2024, 12:00 WIB

 4 Tips Mencegah Penyakit Yang Sering Menular saat Mendaki

Pecinta Alam Wajib Tahu! 4 Tips Mencegah Penyakit Yang Sering Menular saat Mendaki

Hindari memakai pakaian basah, minum air secukupnya dan tidak memakai sepatu ketat karena dapat menghambat peredaran darah.

BACA JUGA:

Kenali juga gejala awal radang dingin, yaitu kulit merah atau pucat dan mati rasa.

4. Mencegah penyakit akut saat pendakian

Advertisement

Ini merupakan gangguan kesehatan atau penyakit yang umum terjadi pada orang yang baru memulai pendakian, pada saat tubuh sedang beradaptasi dengan lingkungan baru. Untuk mengatasinya, periksakan kesehatan  sebelum pendakian.

Kemudian naik perlahan agar tubuhmu mudah beradaptasi. Mendirikan tenda dan beristirahat beberapa hari di permukaan yang lebih rendah, sekitar 1.500 meter di atas permukaan laut.(*)

 

Noerma Puspita
Penulis
-->