Tips Pakaian Wanita Berbadan Gemuk, Terlihat Langsing dan Proporsional

lifestyle.fin.co.id - 05/01/2025, 11:18 WIB

Tips Pakaian Wanita Berbadan Gemuk, Terlihat Langsing dan Proporsional

Ilusrasi - Wanita berbadan gemuk sebaiknya mengenakan pakaian rok atau terusan model pensil memperlihatkan lekuk tubuh agar terlihat slim. Foto: Medium

Ikat pinggang yang lebar akan membantu menyembunyikan perut buncit. Anting-anting yang berkilau dapat mengalihkan perhatian orang dari tubuh Anda yang gemuk.

5. Pilih sepatu bot

Sepatu yang hanya sampai pergelangan kaki atau memiliki tali pergelangan kaki akan membuat Anda terlihat lebih pendek. Jika Anda berani tampil beda, kenakan sepatu bot tinggi atau sepatu balet. Sepatu hak tinggi membuat kaki terlihat bagus.

Memperlihatkan Bentuk Tubuh Anda

Advertisement

1. Hindari kain besar dan gaun ketat

Orang berpikir mengenakan pakaian yang terlalu besar bisa menyembunyikan bentuk badan yang gemuk. Namun, pada kenyataannya, dengan mengenakan baju besar siluet tubuh tidak terlihat, dan Anda semakin terlihat gemuk.  Hindari juga pakaian yang terlalu ketat karena akan menonjolan ketidaksempurnaan badan wanita gemuk. Pakaian pakaian yang pas badan tapi tidak ketat teritama di bagian pinggang.

2. Pilih celana panjang boot cut

Selama ini orang berpikir mengenakan celana besar bagus dikenakan orang berbadan gemuk. Tetapi kenyataannya orang berbadan gemuk semakin terlihat besar jika menggunakannya. Begitu pula celana yang terlalu sempit, membaut Anda tidak nyaman saat melakukan aktivitas. Pilihlah celana model boot-cut, sebab model ini sedikit lebih lebar di bagian bawah dan akan membuat pinggul dan paha terlihat lebih proporsional.

3. Pilih rok pensil

Rok pensil sangat cocok untuk wanita berbadan gemuk. Rok ini membuat bentuk pinggul dan paha terlihat lebih seimbang. Wanita gemuk tampak lebih proporsional.

4. Kenakan gaun model A-line atau Empire.

Gaya ini akan menonjolkan lekuk tubuh, sambil tetap menyamarkan perut, paha, atau bokong. Bagian bawah gaun yang longgar jauh lebih bagus daripada jenis gaun yang pas di badan yang akan memperlihatkan setiap tonjolan atau ketidaksempurnaan

Kesimpulannya, wanita berbadan gemuk sebaiknya memilih pakaian yang pas tapi tidak ketat dan mampu menonjolkan fitur tubuh. Jangan menggunakan pakaian ukuran besar untuk menutupi gemuk, sebab hasilnya Anda akan terlihat lebih jumbo.

Pilih warna gelap dengan garis vertikal dan ikat pinggang besar. Pakai atasan  yang tidak terlalu ketat dan tidak terlalu longgar. Semoga bermanfaat.

Lina
Penulis
-->