Nasi Goreng Gila Gondrong Obama, Rekomendasi Kuliner Jakarta yang Buka Hingga Malam

Nasi Goreng Gila Gondrong Obama, Rekomendasi Kuliner Jakarta yang Buka Hingga Malam

FIN.CO.ID - Nasi Goreng Gila Gondrong Obama bisa jadi rekomendasi kuliner, ketika kamu lagi laper dan kebingungan mencari makanan malam di Jakarta.

Berlokasi di Wilayah Menteng, Jakarta Pusat. nasi goreng ini salah satu kuliner legendaris di Jakarta, serta menjadi tujuan anak muda yang lapar di malam hari usai nongkrong.

Meski berdagang hanya menggunakan gerobak sederhana, Nasi Goreng Gila Gondrong Obama menjadi incaran banyak orang dari berbagai latar belakang.

Bagi yang belum tau Nasi Goreng Gila Gondrong Obama di Menteng Jakarta Pusat, fin.co.id telah merangkumnya secara singkat dan bisa menjadi rekomendasi kuliner.

Berjualan di Menteng Depan Sekolah Obama 

Sebelum menggunakan nama Obama, tempat makan ini awalnya bernama Nasi Goreng Gila Gondrong lantaran pemiliknya yang berambut gondrong.

Lokasi Nasi Goreng Gila tersebut berjualan tepat di depan SDN 01 Menteng, tempat mantan orang nomor 1 di Amerika Serikat Barack Obama bersekolah di Indonesia.

Tidak hanya disukai oleh anak muda di Jakarta,  para pecinta kuliner dari luar kota juga penasaran dengan terkenalnya Nasi Goreng Gila Gondrong Obama ini.

BACA JUGA :

Dimakan Obama Saat Kunjungan ke Jakarta 

Nasi Goreng Gila Gondrong Obama ini memang berkaitan dengan sosok mantan Presiden Amerika Serikat Barack Obama, yang pernah belajar di sekolah tersebut.

Sekitar tahun 2010 namanya berubah, setelah Obama berkunjung ke Indonesia dan datang ke SDN 01 Menteng tempat kuliner nasi goreng tersebut berdagang.

Obama sempat memperhatikan ke gerobak nasi gorengnya sambil melempar senyuman, lalu selang beberapa lama memesan nasi goreng spesial.

Menghabiskan Ratusan Porsi Selama 1 Hari 

Tuahta Aldo

Tentang Penulis

DAPATKAN UPDATE BERITA TEKNO LAINNYA DI

google news icon

Sumber:

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan Redaksi FIN
Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.