FIN.CO.ID - Bakso aci adalah salah satu makanan yang digemari masyarakat Indonesia. Bagi Parents yang ingin mencicipi, tak ada salahnya mencoba membuat resep bakso aci ini di rumah untuk dinikmati bersama keluarga tercinta ataupun buat menu berbuka.
Diketahui, bakso aci terbuat dari campuran tepung terigu dan tepung tapioka. Di daerah Jawa Barat, tepung tapioka juga biasanya disebut sebagai tepung aci.
Maka dari itu, jenis makanan ini lebih dikenal dengan sebutan bakso aci atau pun bakso cilok.
Bakso aci memiliki tekstur yang kenyal, berbeda dari bakso daging. Biasanya, bakso aci ini disajikan dengan kuah kaldu hangat serta topping lain yang khas. Seperti siomay kering, tahu coklat, hingga taburan kacang sukro cikur atau kencur.
BACA JUGA:
- Resep Bakso Aci Khas Bandung yang Nikmat Menggugah Selera
- Menyapa Pedagang Bakso di Kota Bekasi, Prabowo Subianto Ungkap Rasa Cintanya Terhadap Indonesia
Tak hanya disajikan dengan kuah, ada pula bakso aci goreng yang kerap disantap sebagai camilan. Sama seperti bakso goreng pada umumnya, bakso aci goreng pun akan terasa lezat saat dimakan dengan saus sambal.
Cara Bikin atau Resep Bakso Aci Kekinian yang Bisa Dibuat di Rumah
Berikut ini merupakan aneka resep bakso aci yang telah theAsianparent rangkum untuk Anda:
1. Bakso Aci Kuah
Bahan yang diperlukan membuat bakso aci Kuah:
4 sdm tepung tapioka
4 sdm tepung terigu
1 sdt kaldu sapi bubuk
4 siung bawang putih yang telah dihaluskan
BACA JUGA:
Sedikit garam