FIN.CO.ID - Menyambut bulan suci Ramadhan 2024 tentunya kalian harus menyiapkan menu sahur untuk di rumah untuk disantap bersama keluarga.
Menu buat sahur pertama puasa Ramadan 1445 H tak hanya enak dari segi rasa. Tapi juga menyehatkan.
Makanya menu yang disiapkan harus memberikan energi yang cukup untuk menjalani aktivitas harian. Penting menghindari makanan yang terlalu pedas atau berlemak tinggi. Sebab bisa memicu rasa haus dan lapar ketika berpuasa.
Pastikan juga minum air putih secukupnya untuk menjaga tubuh tetap terhidrasi.
Dikutip dari berbagai sumber, berikut menu buat sahur pertama yang tak hanya mengenyangkan, tapi juga menyehatkan.
BACA JUGA:
- 3 Menu Sahur Sehat yang Dapat Memberi Energi Sepanjang Hari
- Awal Ramadan Jatuh Pada Selasa 12 Maret 2024, Berikut Niat Puasa Ramadan dan Doa Sahur
1. Telur rebus dengan sayuran segar
Telur rebus adalah sumber protein yang sangat baik dan cepat disiapkan untuk sahur pertama. Rebus telur selama 10-12 menit, lalu sajikan bersama sayuran segar seperti tomat, mentimun, dan selada.
Selain itu, bisa juga dimakan bersama irisan alpukat untuk menambah kandungan lemak sehat yang baik untuk kesehatan jantung. Telur rebus dengan sayuran adalah menu yang memberikan energi yang stabil dan rasa kenyang lebih lama selama puasa.
BACA JUGA:
- Resep Smoothies Lezat untuk Menu Sahur Penuh Gizi
- Resep Telur Balado Untuk Inspirasi Menu Sahur yang Enak dan Sederhana
2. Oatmeal dan buah-buahan segar