Malam Nuzulul Quran 2024 Kapan? Baca 5 Doa Ini Agar Mendapat Berkah dan Ampunan Allah SWT

Malam Nuzulul Quran 2024 Kapan? Baca 5 Doa Ini Agar Mendapat Berkah dan Ampunan Allah SWT

Malam Nuzulul Quran 2024 Kapan? Ini 5 Bacaan Doa --freepik.com

2. Doa memohon kekuatan memahami Al-Quran:

Arab: اللَّهُمَّ فَقِّهْنَا فِي دِينِكَ وَعَلِّمْنَا تَأْوِيلَ قُرْآنِكَ وَاجْعَلْهُ نُورًا فِي صُدُورِنَا (Allahumma faqihnaa fi diinika wa 'allimnaa ta'wila qur'aanika waj'alhu nuuron fi suduurinaa)

Arti: "Ya Allah, berikanlah kami pemahaman yang mendalam dalam agama-Mu dan ajarkanlah kami tafsir Al-Quran. Jadikanlah Al-Quran sebagai cahaya dalam hati kami." (Sumber: Muslim.or.id)

BACA JUGA:

3. Doa memohon agar menjadi pengamal Al-Quran:

Arab: اللَّهُمَّ ارْزُقْنَا تِلاوَةَ الْقُرْآنِ بِتَدَبُّرٍ وَتَتَبُّعٍ وَاجْعَلْهُ حَجَّةً لَنَا وَلا تَجْعَلْهُ حُجَّةً عَلَيْنَا (Allahumma irzuqnaa tilawatil qur'aani bitadabburin wat taba'bui waj'alhu hujjatan lana wala taj'alhu hujjatan 'alaynaa)

Arti: "Ya Allah, berikanlah kami rezeki untuk membaca Al-Quran dengan penuh tadabbur (menelaah) dan mengikuti petunjuknya. Jadikanlah Al-Quran sebagai pembela kami di hari akhir, dan janganlah Engkau jadikan Al-Quran sebagai hujjah (penghujatan) atas kami." (Sumber: Qur'anic Arabic)

4. Doa memohon syafaat Al-Quran:

Arab: اللَّهُمَّ إِنِّي أَتَوَسَّلُ بِكَ بِكُلِّ آيَةٍ مِنْ كِتَابِكَ الْكَرِيمِ وَبِكُلِّ سُورَةٍ مِنْهُ أَنْ تُوَصِّلَنِي إِلَى بُغْيَتِي وَحَاجَتِي (Allahumma inni atawassulubika bikulli aayatin min kitaabika al kariimi wa bikulli suuratim minhu an tuwasilani ilaa bughyati wa hajaati)

Arti: "Ya Allah, sesungguhnya aku memohon pertolongan kepada-Mu dengan segala ayat dalam kitab-Mu yang mulia dan dengan segala surat di dalamnya agar Engkau sampaikan aku kepada keinginanku dan kebutuhanku." (Sumber: Doa Islam)

5. Doa memohon agar Al-Quran menjadi penenangan hati:

Arab: اللَّهُمَّ اجْعَلِ الْقُرْآنَ الْكَرِيمَ رَبِيعَ قُلُوبِنَا وَجَلَاءَ حُزُونِنَا وَدَوَاءَ أَسْقَامِنَا (Allahumma j'alil qur'aanal kariima rabi'a qulubinaa

 

Ari Nur Cahyo

Tentang Penulis

DAPATKAN UPDATE BERITA TEKNO LAINNYA DI

google news icon

Sumber:

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan Redaksi FIN
Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.