Hadirkan Pelayanan Khusus Penumpang Difabel, Segini Tarif Bluebird Lifecare Taksi

Hadirkan Pelayanan Khusus Penumpang Difabel, Segini Tarif Bluebird Lifecare Taksi

Peluncuran Bluebird Lifecare Taksi-(Dokumen Milik Bluebird)-

Untuk layanan Bluebird Lifecare Taksi khusus untuk penumpang difabel, sementara ini hanya dapat dipesan melalui panggilan telepon saja

Untuk Jakarta, armada taksi dapat dijumpai secara on the spot di pangkalan Bluebird RS Pantai Indah Kapuk, RS Fatmawati, RS Dharmais, RS EMC Alam Sutera, dan Siloam Hospitals Semanggi.

Untuk di wilayah Bali, armada taksi ini dapat dijumpai secara on the spot di BIMC Hospital dan Siloam Hospital, sehingga penumpang tidak sulit mencarinya.


Peluncuran Bluebird Lifecare Taksi-(Dokumen Milik Bluebird)-

Tarif Bluebird Lifecare Taksi

BlueBird tidak secara detail menjelaskan tarif layanan taksi khusus penumpang difabel ini, namun dipastikan ongkosnya setara dengan pelayanan Silverbird.

Dibawah ini rincian angka yang fin.co.id rangkum dari berbagai sumber, sebagai berikut:

  • Buka pintu pertama : Rp 16.000
  • Tarif per kilometer: Rp 8.500 / km
  • Tarif minimal perjalanan : Rp 75.000
  • Argo tunggu: Rp 100.000 / jam

Tuahta Aldo

Tentang Penulis

DAPATKAN UPDATE BERITA TEKNO LAINNYA DI

google news icon

Sumber:

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan Redaksi FIN
Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.