Kuliner

Enam Resep Ceker Kecap yang Enak dan Empuk, Patut Kamu Coba

lifestyle.fin.co.id - 09/03/2024, 12:55 WIB

Ceker bisa diolah menjadi beragam makanan yang lezat. Sumber foto: google

Rebus ceker hingga empuk dan matang, tiriskan kemudian sisihkan sebentar.

Panaskan minyak, tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum. Tambahkan cabai rawit kemudian tumis hingga semua bahan layu.

Masukkan ceker ke dalam tumisan bumbu, aduk rata. Tambahkan sedikit air, garam, gula, kecap manis, merica bubuk, irisan daun bawang dan daun seledri. Masak hingga bumbu meresap dan air di dalam wajan hingga air berkurang banyak.

Koreksi rasa, jika ceker sudah matang serta bumbu sudah meresap dan mengering, segera angkat ceker kemudian sajikan.

6. Ceker Kecap Dimsum

-Bahan:

10 potong ceker ayam

2 sdm cuka makan dan sedikit garam

-Bumbu dimsum:

1 ruas jahe, memarkan dan cincang

2 sdm saus tiram

2 sdm kecap asin

2 sdm kecap manis

3 sdm saus cabai

Eko Nugros
Penulis